Tuesday, February 5, 2013

3. 2. 1 : R. I. Q.

Perjalanan Ruang Angkasa

3 Recall (Fakta dari bacaan 'Perjalanan Ruang Angkasa'):
        1. Sebenarnya kita sedang melakukan perjalanan ruang angkasa sekarang.
        2. Bumi membawa kita ke ruang angkasa setiap hari.
        3. Cara untuk mengingat nama delapan planet: Membawa Vas Bunga Mawar Yang Semarak Untuk Nenek (Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter, Saturnus, Uranus, Neptunus).

2 Insight (Apa yang aku pikirkan setelah aku membaca artikel ini):
       1. Oh, berarti kita tidak membutuhkan roket untuk pergi ke ruang angkasa. Karena sekarang ini kita sedang berada di ruang angkasa.
       2. Ternyata sangat mudah ya, untuk menghafal nama kedelapan planet.

1 Question (Pertanyaan apa yang terbersit olehku saat membaca artikel ini):
          1. Mengapa kebanyakan orang tidak berpikir bahwa kita sedang di ruang angkasa?



-Aurel-

No comments:

Post a Comment